• Post date: 02/26/2025 - 18:07

    Departemen Pendidikan Kimia pada tanggal 6 Februari 2025 telah sukses menyelenggarakan acara seminar secara hybrid yang dihadiri oleh dosen serta mahasiswa jenjang S1, S2 dan S3. Seminar dengan judul “The Role of Electrochemsitry in Addressing Socio-Scientific Issues Focused on Environmental Dimensions” menghadirkan Prof Muammer Calik, Ph.D dari Tarbzon University, Turkiye sebagai pakar Sosio-Scientific Issues dan Prof. Dr. Illyas bin Md Isa dari Universiti Pendidikan Sultan Idris...

  • Post date: 02/26/2025 - 18:01

    Departemen Pendidikan Kimia menggelar acara Kuliah Tamu (Guest Lecture) yang mendatangkan pakar dalam bidang elektrokimia dari Universiti Pendidikan Sultan Idris, Malaysia. Prof. Dr. Ilyas bin Md Isa memberikan materi mengenai aplikasi voltametri dalam analisis ion logam. Dalam paparannya, voltametri memberikan banyak manfaat, diantaranya cepat, akurat, dan murah. Walaupun demikian, beberapa penelitian telah dilakukan untuk meningkatkan akurasi dan sensitivitas dari alat...

  • Post date: 01/02/2025 - 09:32

    Krisis energi global menjadi salah satu masalah terbesar yang dihadapi dunia hingga saat ini. Ketergantungan terhadap bahan bakar fosil seperti minyak bumi, gas, dan batu bara telah menyumbangkan masalah lingkungan yang serius, salah satunya pemanasan global (Global Warming). Transisi menuju energi bersih menjadi salah satu jalan keluar yang harus segera diimplementasikan. Namun demikian, beberapa tantangan yang perlu diselesaikan dalam pengimplementasian energi...

  • Post date: 11/20/2024 - 15:17

    Mahasiswa dari Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA), Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) berhasil memperoleh penghargaan pada kegiatan Pekan Kreativitas Mahasiswa (PKM) AMLI 2024. PKM AMLI 2024 diselenggarakan oleh Asosiasi MIPA LPTK Indonesia (AMLI) dengan host Fakultas MIPA Universitas Negeri Malang sebagai wadah bagi para mahasiswa untuk menunjukkan kreativitas mereka dalam merancang...

  • Post date: 11/14/2024 - 20:13

    Jumat, 30 Agustus 2024 bertempat di Ruang Sidang Seminar 3, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam-Universitas Negeri Yogyakarta telah terlaksana Audit Mutu Internal (AMI) yang dilaksanakan secara luring (luar jaringan). Audit Mutu Internal (AMI) adalah proses pengujian yang sistematik, mandiri, dan terdokumentasi untuk memastikan pelaksanaan kegiatan di Perguruan Tinggi sesuai prosedur dan...

  • Post date: 11/14/2024 - 16:45

    Departemen Pendidikan Kimia, FMIPA-UNY mengadakan kegiatan pelatihan teknis penggunaan Instrumen Gas Chromatography-Mass Spectra (GC-MS) untuk dosen di lingkungan Program Studi Kimia. Kegiatan ini dilaksanakan di Laboratorium Instrumentasi, Departemen Pendidikan Kimia, FMIPA-UNY mulai 28 hingga 29 Agustus 2024. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka pengenalan penggunaan alat instrumen baru GC-MS bagi dosen-dosen yang khususnya menekuni bidang penelitian yang memakai alat instrumen tersebut. Sejak bulan Agustus 2024, Departemen Pendidikan Kimia memperoleh...

Pages