Pada hari Kamis, tanggal 12 Mei 2022 salah satu dosen Program Studi Kimia Universitas Negeri Yogyakarta yaitu Prof. Dr. Endang Widjajanti Laksono FX menjadi penguji disertasi mahasiswa atas nama Juliana Jumadi yang menempuh program doktor di Universiti Pendidikan Sultan Idris Malaysia. Berada di bawah bimbingan Prof. Dr. Azlan Kamari dan Dr. Nurulsaidah Abdul Rahim, Juliana berhasil mempertahankan disertasinya yang berjudul Preparation, Characterisation and Application of Iron Oxide-Chitosan Nanocomposites as Flocculants for Palm Oil Mill Effluent...
-
Post date: 05/14/2022 - 10:08
-
Post date: 01/14/2022 - 12:39
Bertujuan untuk memberikan gambaran dan wawasan kepada mahasiswa prodi kimia tentang aplikasi kimia dalam dunia kerja, kegiatan praktisi mengajar di kampus kali ini menghadirkan Bapak Dwijono Priatmadi, S.Si. Kegiatan praktisi mengajar kali ini diikuti oleh seluruh mahasiswa prodi kimia yang menempuh mata kuliah Manajemen Industri.
Bapak Dwijono memiliki berbagai pengalaman dalam melakukan manajemen industri. Saat ini Beliau bekerja sebagai praktisi di CV. Adi Kreasi Unggul, PT. Luhai Industrial, PT. King Tire Indonesia,...
-
Post date: 01/14/2022 - 12:10
Kegiatan praktisi mengajar di kampus dilakukan dengan tujuan untuk memberikan gambaran dan wawasan kepada mahasiswa prodi kimia tentang aplikasi kimia dalam dunia kerja. Pada kegiatan praktisi mengajar di kampus kali ini menghadirkan dua orang nara sumber yaitu: (1) Bapak Victor S. Ringoringo, S.E., M.Sc. dari PT. Scan Pacific tbk dan Ibu Emi Rusmalawati, S.Si. dari Badan Pengawas Tenaga Nuklir.
Pada presentasinya, Bapak Victor S. Ringoringo menyampaikan tentang Peluang dan Tantangan Industri Obat Herbal di Indonesia Menuju...
-
Post date: 01/14/2022 - 11:52
Sebagai salah satu wujud prodi kimia untuk meningkatkan kualitas lulusan, prodi Kimia FMIPA UNY menyelenggarakan kegiatan praktisi mengajar di kampus. Kegiatan praktisi mengajar di kampus ini menghadirkan dua orang nara sumber yaitu Ibu Simping Yuliatun, S.Si. MP dari Pusat Penelitian Perkebunan Gula Indonesia dan Bapak Yanwar Achmad, S.Si. dari PT. Gema Putra Buana.
Pada presentasinya, Ibu Simping Yuliatun menyampaikan presentasi tentang Pengolahan Karbohidrat sebagai Bahan Pangan. Kegiatan perkuliahan ini wajib diikuti oleh...
-
Post date: 01/14/2022 - 11:32
Program studi Kimia FMIPA UNY menyelenggarakan sosialisasi kurikulum MBKM terhadap dosen Jurusan Pendidikan Kimia FMIPA UNY pada tanggal 14 Januari 2022 pukul 08.30 WIB - selesai secara daring melalui zoom meeting. Kegiatan ini diikuti oleh sejumlah 30 orang dosen. Tujuan dari sosialisasi kurikulum MBKM ini adalah untuk menyeleraskan persepsi tentang konsep dan pola belajar MBKM mahasiswa khususnya bagi para dosen Pembimbing Akademik (PA) mahasiswa yang menerapkan kurikulum MBKM.
Pada kegiatan sosialisasi ini, koordinator...
-
Post date: 01/10/2022 - 09:21
Program studi S1 Kimia, FMIPA, UNY melaksanakan seminar proposal skripsi mahasiswa angkatan 2018 pada Senin, 10 Januari 2022. Acara seminar proposal dilakukan secara daring melalui zoom cloud meeting. Acara seminar dibuka oleh koordinator program studi S1 Kimia yang sekaligus merangkap sebagai ketua jurusan pendidikan kimia, FMIPA, UNY yaitu Dr. Retno Arianingrum. Setalah acara dibuka, dilanjutkan dengan presentasi oleh mahasiswa sesuai dengan bidang penjurusan masing-masing yaitu kimia organik dan biokimia sebanyak 28 mahasiswa, kimia anorganik sebanyak 31...
Pages
Sistem Informasi
Kontak Kami
Program Studi Kimia
FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta
Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281
Telp. (0274)586168 Pes. 115
Email: kimia@uny.ac.id atau s1kimia@uny.ac.id
Copyright © 2025,