Inovasi mie yang sehat, kaya gizi dan memiliki cita rasa tinggi merupakan alternatif pengembangan usaha mie agar mampu menarik konsumen sebanyak-banyaknya. Terkait hal tersebut, tim pengabdian pada masyarakat yaitu tim dosen Jurusan Pendidikan Kimia FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta yang terdiri dari Sulistyani, M.Si, Prof, KH Sugiyarto, Prof. Dr. Endang Widjajanti LFX, dan Dr. Isana Supiah YL mengadakan pelatihan dan pendampingan produksi mie instan sehat kepada masyarakat di Kalurahan Sumbergiri (Kapanewon Ponjong, Kabupaten Gunungkidul) khususnya...
-
Post date: 10/15/2021 - 11:26
-
Post date: 10/03/2021 - 22:48
Pada hari Minggu, 3 Oktober 2021 tim pengabdi dari Jurusan Pendidikan Kimia FMIPA UNY melakukan pengabdian kepada masyarakat yang merupakan produk dari hasil penelitian yang diketuai oleh Prof. Dr. Sri Handayani, M.Si. di Dukuh Kamal Wetan-Mangsel, Margomulyo, Seyegan, Sleman. Tim pengabdi melaksanakan kegiatan pelatihan pembuatan sabun scrub alami dari ampas kopi untuk meningkatkan minat wirausaha masyarakat di masa penyebaran covid-19. Kegiatan dilaksanakan secara luring terbatas dengan protokol kesehatan yang ketat.
...
-
Post date: 10/03/2021 - 22:18
Jurusan Pendidikan Kimia FMIPA UNY telah menyelenggarakan kegiatan Webinar Series #3 pada hari Jumat, 1 Oktober 2021 secara daring. Kegiatan ini diikuti oleh sejumlah 240 peserta yang berasal dari kalangan dosen, guru, mahasiswa, dll. Terdapat dua orang narasumber yang diundang untuk mengisi acara webinar series #3 hari ini yaitu Assoc. Prof. Dr. Ekasith Somsook dari Department of Chemistry and Centre of Excellence for Innovation in Chemistry, Faculty of Science, Mahidol University dan Dr. Cahyorini Kusumawardani dari Program Studi Kimia FMIPA UNY.
... -
Post date: 10/02/2021 - 11:18
Jurusan Pendidikan Kimia FMIPA UNY telah menyelenggarakan kegiatan Webinar Series #2 pada hari Jumat, 24 September 2021 secara daring. Kegiatan ini diikuti oleh sejumlah 179 peserta yang berasal dari kalangan dosen, guru, mahasiswa, dll. Terdapat dua orang narasumber yang diundang untuk mengisi acara webinar series #2 hari ini yaitu Ibu Jamil Suprihatiningrum, Ph.D. yang merupakan dosen Program Studi Pendidikan Kimia UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta dan Ibu Dr. Antuni Wiyarsi, M.Sc. yang merupakan Koordinator Program Studi Pendidikan Kimia FMIPA UNY. Kedua...
-
Post date: 10/02/2021 - 10:14
Program Studi Kimia FMIPA UNY mengadakan kegiatan Pelatihan Instrumentasi Kimia sebagai salah satu program dalam Hibah Program Kompetisi Kampus Merdeka. Kegiatan pelatihan instrumentasi kimia ini diselenggarakan melalui kerja sama dengan Departemen Kimia Universitas Gadjah Mada. Kegiatan pelatihan ini dijadwalkan untuk dilakukan sebanyak 3 pertemuan yaitu pada tanggal 18 September 2021, 25 September 2021, dan 2 Oktober 2021.
Kegiatan pelatihan instrumentasi kimia ini diikuti oleh mahasiswa program studi kimia angkatan 2019 (...
-
Post date: 09/19/2021 - 00:25
Jurusan Pendidikan Kimia FMIPA UNY menyelenggarakan kegiatan Webinar Series #1 dan Pelepasan Purna Tugas Dosen pada Jumat, 17 September 2021. Kegiatan ini dilakukan secara daring melalui Zoom Meeting dengan diikuti sejumlah 180 peserta.
Kegiatan diawali dengan pelepasan purna tugas dosen Jurusan Pendidikan Kimia FMIPA UNY. Acara pelepasan ini dipimpin oleh wakil dekan bidang akademik dan kerja sama FMIPA UNY, Prof. Jaslin Ikhsan, Ph.D. Dua orang dosen purna tugas yang dilepas adalah Ibu Prof. Indyah Sulistyo Arty yang telah...
Pages
Sistem Informasi
Kontak Kami
Program Studi Kimia
FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta
Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281
Telp. (0274)586168 Pes. 115
Email: kimia@uny.ac.id atau s1kimia@uny.ac.id
Copyright © 2024,