Sebagai kelanjutan Inisiasi Pendirian Program Magister Kimia FMIPA UNY, Prodi Sarjana Kimia melakukan diskusi analisis Program Magister Kimia di Indonesia bersama Ketua Himpunan Kimia Indonesia (HKI) yang sekaligus menjabat sebagai Koordinator Program Studi Magister dan Doktoral Kimia Institut Pertanian Bogor (IPB) yaitu Dr. Mohamad Rafi. Kegiatan ini dilakukan pada hari Sabtu, 17 juli 2021 pukul 10.00 WIB-selesai secara daring melalui zoom meeting. Kegiatan dihadiri oleh seluruh dosen Jurusan Pendidikan Kimia FMIPA UNY.
Dr....